Mutasi dan Promosi Kepala Sekolah tersebut berdasarkan Surat Keputusan (SK) Bupati Bojonegoro Nomor: 821.2 /34/412.301/2022 tanggal: 23 Februari 2022, tentang: Pengangkatan dalam Jabatan Kepala Sekolah.
Menindaklanjuti mutasi dan promosi kepala SD tersebut, Koordinator Wilayah Bidang Pendidikan Kecamatan Tambakrejo melaksanakan Sertijab kepada dua Kepala SD yakni SD Negeri Gading I, Pejabat lama Bapak Mat Hadi, S.Pd. kepada pejabat baru Ibu Ninik Wijiningsih, M.Pd., dan SD Negeri Napis VI, pejabat lama Bapak Sutriyo, S.Pd. kepada pejabat baru Ibu Saptiani Diah Susanti, S.Pd. yang dilaksanakan pada hari Senin, 7 Maret 2022, yang bertempat di Aula ruang rapat Kantor Korwil Tambakrejo. dalam sertijab ini dilakukan penandatanganan Berita Acara yang dilakukan oleh kedua Kepala Sekolah dan ditandatangani pula oleh Koordinator Wilayah dan Pengawas SD sebagai pengesahan dan saksi dalam sertijab tersebut, selanjutnya dilaksanakan penyerahan Berita Acara dan Memori Serah Terima Jabatan dan penyerahan stempel lembaga dari pejabat lama kepada pejabat baru.
Acara
sertijab ini dihadiri oleh Korwil Bidang Pendidikan Kecamatan Tambakrejo Ahmad
Muthayib, S.Pd., M.Pd., dan Pengawas TK/SD Drs. Masruhin dan semua kepala SD se
Kecamatan Tambakrejo. Acara tersebut berlangsung secara khidmat.
Adapun
rangkaian Kegiatan acara sertijab adalah sebagai berikut :
Susunan Acara Serah Terima Jabatan Kepala Sekolah Dasar Negeri di Lingkup Koordinator Wilayah Bidang Pendidikan Kecamatan Tambakrejo:
1. |
Pembukaan : Oleh
Pembawa Acara Ibu Kusmini, S.Pd. |
|
2. |
Menyanyikan Lagu Kebangsaan
Indonesia Raya : dipimpin
oleh Ibu
Karyawati Dwi Utami, S.Pd. |
|
3. |
Doa : oleh Bapak Suryadi, S.Ag. |
|
4. |
Acara Inti : |
|
1) |
Pembacaan Salinan Kutipan lampiran Keputusan Bupati
Bojonegoro Nomor : 821.2/34/412.301/2022, Tanggal : 23 Februari 2022, tentang
Pengangkatan Jabatan Pengangkatan Dalam Jabatan Kepala Sekolah Dasar: oleh Bapak Drs. Masruhin |
|
2) |
Pelaksanaan Serah Terima Jabatan : |
|
Penandatanganan Berita Acara dan Memori, dan dilanjutkan penyerahan Berita Acara, Memori Sertijab, dan stempel
lembaga : |
||
1. SD Negeri Gading I |
||
Dari Pejabat Lama : Bapak Mat
Hadi, S.Pd. |
||
Kepada Pejabat Baru : Ibu Ninik
Wijiningsih, M.Pd. |
||
2. SD Negeri Napis VI |
||
Dari Pejabat Lama : Bapak Sutriyo, S.Pd. |
||
Kepada Pejabat Baru : Ibu Saptiani Diah Susanti, S.Pd. |
||
3) |
Sambutan – sambutan: |
|
1) Wakil dari Pejabat lama Kepala Sekolah : oleh Bapak
Mat Hadi, S.Pd. |
||
2) Wakil dari Pejabat baru Kepala Sekolah : oleh Ibu Saptiani
Diah Susanti, S.Pd. |
||
3) Koordinator Wilayah Bidang Pendidikan Kecamatan
Tambakrejo. |
||
5. |
Penutup. |
No |
Nama/NIP |
Jabatan Lama |
Jabatan Baru |
Keterangan |
1. |
Saptiani Diah Susanti, S.Pd. 197404231997072001 |
Guru Ahli
Madya SD Negeri Ngambon I, Kecamatan Ngambon |
Kepala SD
Negeri Napis VI Kecamatan Tambakrejo |
Promosi |
2. |
Ninik Wijiningsih, M.Pd. 198403072006042015 |
Guru Ahli
Muda SD Negeri Sonorejo I, Kecamatan Padangan |
Kepala SD
Negeri Gading I Kecamatan Tambakrejo |
Promosi |
0 komentar:
Posting Komentar